PELATIHAN KARANG TARUNA DALAM PENCEGAHAN, MEMBERANTAS, PENYALAGUNAAN DAN PEREDARAN GELAP NARKOBA

  • Feb 27, 2024
  • Hadi Caendra
  • BERITA, PEMERINTAHAN, TOKOH MASYARAKAT

Kepala Desa Kadur, Jaironi S.SOs tidak henti henti melakukan kegiatan seperti Pelatihan agar Masyarakat Desa Kadur mengerti dan paham, Pelatihan yang di buat Untuk Masyarakat Desa Kadur salah satunya adalah Pelatihan Pencegahan Narkoba, Tujuang adalah agar Penerus bangsa, Penerus generasi Desa Kadur ini tidak terjerumus oleh narkoba,

mengingat kejadian kejadian yang ada di Desa Kadur seperti pencurian dan lain lain di sebabkan Oleh generasi bangasa ini terjerumus  Narkoba, Maka dari itu acara kegiatan Pelatihan ini di pimpin Oleh Pak Sekdes Sunardi.SE dan Nara Sumber Kali ini adalah UPT Kesehatan dan Kapolsek dari Tanjung Medang.

Kegiatan Pelatihan pencegahan Narkoba disambut dengan antusias oleh Pemuda dan Pemudi Desa Kadur yang hadir di Acara pelatihan,dan ada beberapa peserta yang menanyakan atau mengajuakn pertanyaan kepada Kepalosek Rupat Utara (mewakili)

harapan pak Sekses Desa Kadur Pemuda dan Pemudi Desa kadur tidak ada yang terjerat Narkoba, semoga Memuda dan Pemudi Desa Kadur bisa menjadi orang yang berguna baik pendidikan dan prestasi lainnya.